Jumat, 24 September 2010

Lebaran Part I (Kecelakaan antara Tiara, Resi, dan Bapak-bapak)

Hi Dionry...
Dionry, Lebaran kemaren biasa-biasa aja sih.
tapi waktu lebaran ke-2, Resi ma Tiara kecelakaan gara-gara ditabrak bapak-bapak, dan parahnya mereka hanya diberi uang ganti rugi sebesar Rp. 3orb, tragis banget g' thu?
akhirnya mereka berdua harus dilarikan ke rumah Tria, sebelumnya mereka mampir sebentar ke apotik untuk membeli obat dengan uang seadanya. Dengan luka yang memenuhi hampir 1/4 wajahnya, Resi mengendarai sepeda motornya dengan perlahan karena Tiara yang saat itu belum bisa mengendarai sepeda motor.

dreed dreed dreed, handphone ku berbunyi, dengan nada sms ala Korea, aku terima sms dari Tria yang mengabarkan bahwa : "Resi ma Tiara kecelakaan".

Ibu sedang tidur dikamarnya.
aku meminta izin untuk pergi kerumah Tria untuk melihat keadaan Resi dan Tiara. Ibu memberi izin, sembari menyuruhku menutup pintu depan.

Dengan rasa cemas, aku pun menggas sepeda motorku, dreeeen dreeen dreeeen......
ku kendarai sepeda motorku dengan kencangnya, dan hanya dalam waktu beberapa menit aku sudah sampai dirumah Tria.

@Rumah Tria.
aku disambut oleh ibu dan adik Tria.
dug dug dug, suara kaki Tria menghentak tangga rumahnya.
Tria turun dari tangga bak putri sang raja. kemudian Tria mengajakku naik keatas.
dan..... betapa terkejutnya diriku saat wajah Resi yang cukup parah lah, 1/4 bagian wajahnya terluka getu.
Tik Tok.. Tiba-tiba datanglah Ganisya dengan membawa kue untuk calon mertuanya. Ganisya pun terkejut melihat keadaan Resi. Tapi Ganisya tidak terlalu terkejut melihat Tiara karena Tiara hanya luka sedikit di kakinya.

-to be continue.....

Zhintya Evi Anggraini
Read More >>